Sidoarjo - Pembuatan Jembaan beton yang dilakukan oleh TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-106 sudah memasuki pengrakitan balok lantai, Selasa (22/10/2019).
Baca juga: Irdam V/Brawijaya Tutup TMMD ke-120 Kodim 0816 Sidoarjo
Kodim 0816 Sidoarjo merupakan penyelenggara dalam pembuatan jembatan dan jalan beton TMMD ke-106 di Desa Kupang, yang perkirakan menelan biaya hampir 4,4 milyar rupiah
"Dalam pembangunan jembatan dan jalan rambat beton ini Dandim 0816 Sidoarjo Letkol Inf M.Iswan Nusi menghimbau kepada satgas dan Masyarakat yang ditunjuk membantu menyelsaikan Pembuatan jembatan dan jalan beton agar pekerjaan tersebut selesai sesuai deadline, dengan tetap mempertahankan kualitas agar tahan lama di gunakan oleh masyarakat sampai ke anak cucu nanti," imbuhnya
Baca juga: Upacara Pembukaan TMMD ke-121 Tahun 2024 Kodim 0827 Sumenep di Lapangan Adirasa Sattoan
Editor : Redaksi